Kecamatan Taseplin Gelar Upacara Peringatan HUT Provinsi Jambi Ke 68

PERISTIWA611 Dilihat

Bungonews.net, BUNGO- Hari ini Senin 6 Januari 2025 adalah hari ulamg tahun ke 68 tahun provinsi Jambi, berbagai instansi pemerintah,kantor camat dan satuan pendidikan dalam provinsi Jambi menggelar berbagai kegiatan dan upacara..

Johendri PLT Sekcam Tanah Sepenggal Lintas Pimpin Upacara peringatan HUT Provinsi Jambi ke 68 | Dok.Novrizal | Bungonews.net

Di kecamatan Tanah Sepenggal lintas ( TASEPLIN ) kabupaten Bungo – Jambi Upacara HUT provinsi Jambi digelar dihalaman kantor camat.

Upacara yang dihadiri oleh forkopimcam, para datuk rio (kades red ) Babinsa , bhabimkatibmas dan  Polsek Tanah Sepenggal lintas tersebut dipimpin oleh Plt sekretaris camat ( SEKCAM ) Taseplin, Johendri,S.Sn

Dalam  Kesempatan itu Ia membaca  Pidato Gubernur Jambi dihadapan seluruh peserta upacara HUT pdovinsi Jambi ke 68;

 

Dilaporkan Oleh : Novrizal | Editor : Azwari 

 

Komentar